Sabtu, 06 Desember 2014

Kebaikan tetaplah "kebaikan"

Ketika ada seseorang yg membuatmu kesal..
Ketika ada seseorang yg membencimu..
Ketika ada seseorang yg bersikap negatif kepadamu..
Maka..sadarilah..sebenarnya semua sikap2itu terjadi kepadamu karena keinginan2mu sendiri..
Sadarilah..peristiwa,orang dan sikap2yg terjadi dalam kehidupanmu adalah atas keinginanu sendiri..

Cobalah "melihat" kedalam diri..jika terjadi keburukan sesungguhnya Tuhan sedang memberimu "nasehat" untuk "memperbaiki" diri..
Isilah hidupmu dgn sesuatu yg baik2saja..seban kebaikan tetaplah kebaikan..kebaikan juga pasti menarik kebaikan..
Sebab..segala "balasan" dari Tuhan tidak pernah meleset,tidak pernah tertukar.Semua kembali kepada pelakunya sendiri..

Jadi "pilihlah" segala hal yg penuh kebaikan saja..berpikirlah yg baik2..niscaya hidupmu selalu dalam kebaikan

Tidak ada komentar:

Posting Komentar